BKK SMK PGRI 1 Kediri memberangkatkan 15 siswa magang PT. ADVANTAGE SCM. Penempatan Manado 6 siswa, Medan 5 siswa, Banjarmasin 2 siswa, dan Karawang 2 siswa. Semoga siswa-siswa tersebut mendapatkan pengalaman yang bermanfaat selama kegiatan Magang.
BKK SMK PGRI 1 Kediri memberangkatkan 15 siswa magang PT. ADVANTAGE SCM. Penempatan Manado 6 siswa, Medan 5 siswa, Banjarmasin 2 siswa, dan Karawang 2 siswa. Semoga siswa-siswa tersebut mendapatkan pengalaman yang bermanfaat selama kegiatan Magang.
Bertempat di SMK PGRI 1 Kediri, PT. Koba Mirai melaksanakan rekrutmen pada sabtu, 16 Februari 2019
Bursa Kerja Khusus (BKK) adalah lembaga yang mempunyai fungsi mempertemukan antara pencari kerja dengan pengguna tenaga kerja. Kegiatannya, memberikan Informasi Pasar Kerja, pendaftaran pencari kerja, memberi penyuluhan dan bimbingan jabatan serta penyaluran dan penempatan tenaga kerja. BKK merupakan sarana teknologi informasi online yang mensinergikan antara hasil lulusan sekolah menengah khusus (SMK) dengan kebutuhan tenaga kerja […]